
'Akhirnya waktu yang dinantikan para penggemar film trilogi Dilan datanh juga yaitu peluncuran film ketiga berjudul Milea Suara Dari Dilan yang gala premiere nya dilakukan di studio XXI Ciwalk tepatnya di studio 5. Ini jadi film ditunggu sekaligus jadi film terkahir makanya film ini sangat berarti buat penggemar dan para pemain Dilan. Pemutaran hari pertama sudah ditonton 400.000 orang di seluruh Indonesia.'
Tags: film , Premiere , gala , meet , milea , dilan , BIOSKOP , iqbal , vanesa , greet , perdana , vanesha , pemutaran
See also:
comments